Gegara Cekcok , Istri Tega Tikam Suami Hingga Tewas

Medan โ€“ Tega benar,seorang istri diduga menikam suaminya hingga tewas tepat di jalan Sekata Gg.Plamboyan No.01, Kelurahan Sei Agul , Kecamatan Medan Barat ,Kamis (4/1/2018).

Korban diketahui bernama Hendra (36) warga jalan Sekata Gg.Plamboyan , Kelurahan Sei Agul, Kecamatan Medan Barat.

Informasi dihimpun ,Kejadian ini bermula saat terjadi cekcok antara korban dan istrinya. Namun tidak lama kemudian , korban keluar dari rumahnya dengan kondisi paha sebelah kiri luka dan mengeluarkan banyak darah.

โ€œKorban keluar rumah berlumuran darah dan meminta tolong kepada tetangga, dengan sigap bantuan tetangga membawa korban ke rumah sakit Sifina Aziz,โ€Ungkap Kapolsek Medan Barat , Kompol Revi Nurvelani, Sik kepada Jarakpantau.co.id.

Namun,Lanjutnya, sesampainya dirumah sakit , nyawa korban tidak bisa tertolong dan akhirnya meninggal Dunia.

โ€œKita sudah amankan Hajijah (32) istri korban untuk dimintai keterangan dan meminta keterangan dua orang Saksi,โ€Tandasnya (Rendy)

Related Posts

Comments

Emotions
Copy and paste emojis inside comment box

Archive

Contact Form

Send

Menu